Image of Fondasi Pendidikan Kristen

Text

Fondasi Pendidikan Kristen



Buku ini mengeksplorasi praktik disiplin yang digunakan untuk membentuk konsep pendidikan Kristen yang menyeluruh dan terintegrasi, yang kemudian dari dalamnya bisa diambil prinsip dan panduan untuk praktik pendidikan Kristen. Para pendidik Kristen yang memiliki orientasi teologi yang injili harus melakukan usaha terpadu untuk memastikan dimilikinya cara pandang alkitabiah yang memberikan otoritas esensial kepada teori dan praktik pendidikan Kristen. Selain itu, orang Kristen juga harus menggabungkan cara pandang dari berbagai disiplin ilmu lain. Fondasi-fondasi pendidikan Kristen yang diangkat dalam buku ini adalah fondasi alkitabiah dan teologis, filosofis dan historis, sosiologis dan psikologis, dan fondasi yang terkait dengan kurikulum.


Availability

P00001S268StipakAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
268 ROB f
Publisher BPK Gunung Mulia : Jakarta.,
Collation
viii, 392 p; 21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-231-069-3
Classification
268
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
3th. ed
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this